Kodim 0727/Karanganyar - Dengan
berolahraga yang teratur, tubuh kita akan menjadi sehat. Banyak macam-macam
cara olahraga yang bisa kita lakukan, diantaranya dengan olahraga senam. Jumat
(15/9/170
Seperti yang dilakukan Ketua Persit Kartika
Chandra Kirana Cabang XLVIII Kodim 0727/Karanganyar beserta anggotanya melaksanakan
senam, bertempat dilapangan Makodim 0727/Karanganyar.
Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XLVIII
Kodim 0727/Karanganyar sangat antusias sekali mengikuti gerakan senam bersama,
hal ini dapat dilihat dari semangatnya anggota Persit melaksanakan senam.
Selain berolahraga untuk mencari
keringat pertemuan ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi dan mempererat
hubungan kekeluargaan sesama anggota Persit,”ungkap Ketua Persit Ibu Santy
Karsa Tarigan.
(Pendim 0727/Kra)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar