Jumat, 25 September 2020

Keakraban Satgas TMMD 109 Dengan Anak Kecil Bagaikan Anak Kami

Keakraban Satgas TMMD 109 Dengan Anak Kecil Bagaikan Anak Kami

Keakraban Satgas TMMD 109 Dengan Anak Kecil Bagaikan Anak Kami
Keakraban Satgas TMMD 109 Dengan Anak Kecil Bagaikan Anak Kami


KARANGANYAR
- Kedekatan dan keakraban anggota TNI Satgas TMMD Reguler Ke-109 dan rakyat tidak perlu diragukan lagi terutama kepada anak kecil yang berada di Desa Jatiwarno, Kecamatan Jatipuro, Karanganyar. 


Seperti yang di lakukan Kopda Mukhlis salah satu anggota Satgas TMMD Reguler ke 109 Kodim 0727/Karanganyar, dengan keakrabannya dan kedekatannya dengan anak-anak, sehingga rela memboncengkan anak-anak pada waktu luang dan bercanda ria seperti anaknya sendiri.


“Pak tentara baik, seperti bapak saya sendiri, dulu saya takut sama pak tentara sekarang tidak takut lagi."ucap Raffa, salah satu anak yang diajak bermain oleh Satgas TMMD 109.(SW)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Grand Opening D'Gondangrejo

KARANGANYAR — Komandan Kodim 0727/Karanganyar Letkol Inf Andri Army Yudha Ardhitama, S.I.P., diwakili Danramil 17/Gondangrejo Kapten Inf Toh...