Senin, 06 Februari 2017

PENERUS BANGSA HARUS TERUS SEMANGAT DAN PEGANG TEGUH PANCASILA

Dalam rangka menanamkan sikap Disiplin dan wawasan kebangsaan di kalangan anak-anak,Babinsa Koramil 11/Kerjo Serma Afif Solikin Menjadi Pembina Upacara Hari senin di SD 02 Kwadungan Kerjo,Babinsa Mengajak kepada Adik-adik generasi muda harapan Bangsa untuk tetap semangat dalam bela negara agar NKRI tetap berdiri karena tumpuan dan harapan hanya kepada generasi muda.(06/02/17)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Anggota Kodim 0727 Karanganyar Menerima Pengarahan Pangdam IV/Diponegoro

KARANGANYAR — Korem 074/Warastratama beserta jajarannya menerima pengarahan dari  Pangdam IV/Diponegoro bertempat di Gedung Warastratama Sur...