Minggu, 09 Februari 2020

Peran Aktif Babinsa Dalam Melaksanakan Takziah di Wilayah Binaan

Kodim Karanganyar - Peran Aktif Babinsa Dalam Melaksanakan Takziah di Wilayah Binaan
Kodim Karanganyar - Peran Aktif Babinsa Dalam Melaksanakan Takziah di Wilayah Binaan
Koptu Setyo Nur anggota Koramil 16/Colomadu Kodim 0727/Karanganyar yang menjabat sebagai Babinsa Desa Tohudan menghadiri Takziah dirumah Ibu Sumarmi, dukuh Pepe Rt 01, Rw 09, desa Gedongan, kecamatan Colomadu. Suami ibu Sumarmi (Alm. bapak Wajiran,S.Pd.) meninggal di RS UNS Surakarta dikarenakan sakit. Jenazah langsung dimakamkan di pemakaman umum Astono Purno Yuswo Dukuh Sanggir, Sabtu (01/02/2020).

Tidak hanya takziah, terlihat Babinsa bersama warga juga turut mengantar jenazah ketempat pemakaman umum. Bahwa kegiatan takziah seperti ini selalu dilakukan kepada warga binaannya yang tertimpa musibah meninggal dunia, hal tersebut bertujuan untuk mempererat hubungan emosional antara TNI dan masyarakat.

Kodim Karanganyar - Peran Aktif Babinsa Dalam Melaksanakan Takziah di Wilayah Binaan
Kodim Karanganyar - Peran Aktif Babinsa Dalam Melaksanakan Takziah di Wilayah Binaan
"Salah satu tugas pokok Babinsa temu cepat lapor cepat dapat terlaksana, karena berkat terjalinnya komunikasi yang erat antara Babinsa dengan warga binaan,”ungkap Koptu Setyo".

(16-Pendim 0727/Kra)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Babinsa Kalijirak Gotong Royong Bersihkan Ranting Pohon Yang Menimpa Rumah Pak Asmo

KARANGANYAR — Telah terjadi pohon tumbang dan menimpa Rumah milik bapak Asmo dusun Sepat desa Kalijirak, kecamatan Tasikmadu, akibat hujan d...